Bahan Dough:
Tepung Terigu 500 gr
Fermifan 1/2 sdm
Gula 1 sdm
Margarin 2 Sdm
Minyak Sayur 1 sdm
Air Hangat 1/2 gelas kecil
Bahan Toping:
Mozarella potong panjang
Saus Bulgogies
Kornet irisan
Sosis potong kecil

Proses Pembuatan:
Sediakan air hangat lalu masukkan gula dan fermifan lalu aduk diamkan hingga mengembang
Sediakan Baskom besar masukkan terigu, permifan yang sudah mengembang aduk merata degan tangan dan tambahkan margarin dan minyak sayur lalu diaduk sampai kalis
Setelah kalis diamkan selama 30 menit sampai adonan mengembang
Setelah adonan mengembang sediakan loyang pizza kemudian bentuk dan tambahlan saus bulgogies diatasnya
tambahkan toping sosis, kornet dan mozarellah diatasnya
Oven kurang lebih 30 menit dengan suhu 25°
Setelah matang pizza siap disajikan